G.I. Joe: Retaliation (2013)
Rilis
27 Maret 2013
Negara
Amerika Serikat
Bahasa
Inggris
Sutradara
Jon M. Chu
Produser
Brian Goldner, Lorenzo di Bonaventura
Pemeran
Lee Byung-hun, Channing Tatum, D.J. Cotrona, Ray Stevenson, Adrianne Palicki, Bruce Willis, Ray Park, Dwayne Johnson, Jonathan Pryce
Sinematografi
Stephen Windon
Music
Henry Jackman
Distributor
Paramount Pictures.
Plot
Usai insiden The Rise of Cobra, Duke menjadi pemimpin G.I Unit Joe yang dijebak lantaran mencuri hulu ledak dari Pakistan oleh Zartan menyamar sebagai presiden AS. Unit ini mendapati serangan udara militer, Duke menjadi korban dan yang selamat hanya Roadblock, Lady Jaye dan Flint. Storm Shadow dan Firefly menyelamatkan Komandan Cobra.
Storm Shadow terluka selama pelarian ke sebuah kuil di Himalaya untuk pulih. Blind Master pemimpin klan Arashikage mengirimkan Snake Eyes dan muridnya Jinx sepupu Storm Shadow meanngkap Storm Shadow. Lady Jaye, Roadblock dan Flint kembali ke AS dimana mereka mendirikan basis operasi.
Zartan mengumumkan Cobra akan menggantikan Joes sebagai unit pasukan khusus AS, Lady Jaye menyimpulkan seseorang menjiplak identitas Presiden, dan Roadblock membaw amereka pada Jenderal Joseph Colotn yang menyediakan senjata membantu mereka menyusup ke dalamnya. Lady Jaye mencuri sampel DNA presiden menegaskan beliau merupakan Zartan. Mereka melarikan diri usai konfrontasi dengan Firefly dan Zandar.
Jinx dan Snake Eyes menangkap Storm Shadow usai pertempuran dan membawanya ke Jepang dimana Storm Shadow mengungkapakan Zartan membunuh Hard Master dan beliau bergabung dengan Cobra membalas pamannya. Storm Shadow menyertai Snake Eyes dan Jinx ketika mereka bergabung upaya Joes menghentikan Cobra.
Zartan mengundang pemimpin dunia pertemuan puncak di Fort Sumter bersejarah, beliau memeras mereka melumpuhkan persenjataan nuklir mereka dan menjelaskan beliau membuat proyek Zeus tujuh senjata pemboman kinetik orbital berupa pemusnah masal. Membuktikan superiornya beliau menghancurkan London Pusat dan mengancam menghancurkan ibu kota lain bila tidak tunduk terhadap Cobra.
Storm Shadow mengkhianati Cobra membunuh Xartan menjelaskan penipuan Cobra terhadap para pemimpin dunia. Flint, Jinx dan Snake Eyes melawan pasukan Cobra, Komandan Cobra mengaktifkan 6 senjata tersisa memerintahkan Firefly melindungi perangkat. Firefly terbunuh oleh Roadblock menonaktifkan menghancurkan senjata orbital.
Colton dan Lady Jaye membunuh Zandar menyelematkan Presiden. Cobra lolos dan Storm Shadow menghilang, Presiden bahwasanya berbicara pada upacara Gedung Putih dimana, Lady Jaye, Roadblock, Flint, Snake Eyes dan Jinx dianggap sebagai pahlawan.
Colton menyajikan Roadblock senjata M1911 milik Jenderal George S. Patton dipakai ketika beliau balasannya mendapati komandan Cobra dan membalas Duke dan Joes lainnya. Roadblock gembira mengankat senjata menembakkan satu tembakan menghormati rekan-rekannya yang gugur.
Sumber http://www.sinopsisfilmindia.com/