Sinopsis:
Film ini bercerita tentang 4 orang sahabat yaitu Agus (Ge Pamungkas), Bimo (Arie Kriting), Olip (Deva Mahenra) dan Doni (Richard Kyle) yang telah menjadi sahabat sejak kuliah. Mereka berempat memiliki satu persamaan, yaitu semuanya sama-sama Jomblo.
Tetapi mereka memiliki alasannya masing-masing kenapa mereka jomblo. Tetapi persahabatan mereka mulai terpecah ketika muncul kehadiran wanita dalam persahabatan mereka.
Informasi:
- Judul: Jomblo (2017)
- Genre: Comedy
- Rating: 7,3
- Negara: Indonesia
- Durasi: 117 Menit
- Kualitas: WEBDL
- Uploader: Kawanfilm
Link Download: